Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Itu yang akan kami komunikasi dengan Kemenkes kalau ada yang seperti ini," kata Sudjarno.
"Jika Johnson satu kali, sementara ini harus dua kali. Ini kan banyak jenis vaksin, mungkin sudah ada yang terima booster," katanya beberapa waktu lalu.
Menanggapi hal tersebut bos Persib Bandung, Teddy Tjahjono memilih untuk tidak banyak berkomentar.
Baca Juga: Kenal Egy Maulana Vikri Sejak di Polandia, Direktur FK Senica Jelaskan Proses Rekrut Messi Indonesia
Persib Bandung sendiri memilih untuk menunggu respon dari Kemenkes terkait permasalahan Geoffrey Castillion.
Ia pun tak menampik bahwa seharusnya vaksin Geoffrey Castillion tidak menjadi masalah karena memang pemakaiannya yang harus dilakukan satu kali saja.
"Coba lihat aturan vaksin Johnson. Kami akan menunggu respon dari Kemenkes seperti apa," jelasnya kepada Bolasport.com, Rabu (1/9/2021).
Baca Juga: Media Polandia Soroti Egy Maulana Vikri Gabung FK Senica, Sebut tidak Sukses di Lechia