Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tanpa Pemain Asing, Persebaya Surabaya Dipermalukan Borneo FC

By Arif Setiawan - Sabtu, 4 September 2021 | 20:10 WIB
Ilustrasi Liga 1. (NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM)

Namun sayang, hingga babak pertama berakhir tak ada gol lagi yang tercipta.

Borneo FC menutup babak pertama dengan keunggulan 1-0 atas Persebaya.

Baca Juga: Performa Arsenal Dikritik Habis-habisan, Direktur Teknik Berikan Pembelaan

Tertinggal, di awal babak kedua Persebaya mencoba merubah permaian dengan memasukan Rendi Irwan.

Rendi menggantikan posisi dari Hambali Tholib.

Masuknya Rendi rupanya belum banyak memberikan dampak.

Persebaya Surabaya justru kembali harus kebobolan.

Baca Juga: F1 GP Belanda 2021 - Kimi Raikkonen Positif Covid-19, Robert Kubica Jadi Pengganti