Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Curhatan Hanif Sjahbandi Kembali Bisa Unjuk Gigi di Kompetisi Liga 1

By Abdul Rohman - Senin, 6 September 2021 | 20:00 WIB
Hanif Sjahbandi sedang berlatih dalam pemusatan latihan timnas U-22 Indonesia di Lapangan D, Senayan, Jakarta, 2 Maret 2021. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Selain itu, Hanif Sjahbandi juga mampu mengemas satu gol melalui tendangan penalti.

"Terus yang kedua di luar saya mencetak gol saya bangga dengan kinerja tim," kata pemain timnas Indonesia itu.

"Sangat sulit bermain sepuluh orang."

Baca Juga: Lebih Ngeri dari Skandal Laga Brasil Vs Argentina, Timnas Maroko Gagal Main karena Kudeta Politik Bersenjata

"Apresiasi sebesar-besarnya saya berikan kepada semua," kata Hanif Sjahbandi.

Sementara itu, Arema FC bakal kembali menjalani laga di pekan kedua Liga 1 pada 12 September 2021 melawan Bhayangkara FC.

Untuk venue laga tersebut baru akan diumumkan H-2 sebelum pertandingan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P