Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Salah Ban Lagi, Kali Giliran Fabio Quartararo Kalah 'Lotre' pada MotoGP Aragon
"Ini akan diperlakukan sesuai aturan," tutur pria kelahiran Gorontalo tersebut.
Dikatakan Amali, selain kemampuan dan fisik bagus, timnas Indonesia membutuhkan pemain dengan attitude dan mental yang baik.
"Bagi mereka (pemain) yang main di kompetisi, semua pasti mau main di timnas," ujar pria berusia 59 tahun itu.
Baca Juga: Sang Murid Pecundangi Marc Marquez, Pelukan Hangat Menanti Valentino Rossi
"Kalau yang attitude-nya jelek, tolong pertimbangkan mereka untuk masuk ke timnas."
"Kita butuh pemain timnas dengan mental dan attitude yang bagus," sambung Amali.
Amali menekankan bahwa timnas Indonesia harus dihuni pemain yang baik dari segi apa pun.
Baca Juga: Jadi Saksi Mata Debut Balapan Vinales bareng Aprilia, Rossi Bilang Begini
"Timnas akan kita isi dengan pemain yang bagus semua (dari segi apa pun)," tutur Amali.
Politikus asal Golkar itu tidak ingin kejadian yang tidak profesional di atas lapangan pertandingan kembali terulang.