Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Jalannya kualifikasi MotoGP San Marino 2021
Hanya disediakan dua tiket menuju Q2, persaingan pada kualifikasi Q1 berlangsung dengan sengit.
Dua penyandang gelar MotoGP, Valentino Rossi dan Marc Marquez, sama-sama bersaing pada sesi Q1.
Ketika semua pembalap sudah melewati satu putaran, Valentino Rossi tampil dengan mengejutkan dengan mencatatkan waktu 1 menit 32,967 detik untuk menempati posisi kedua tepat dibawah Enea Bastianini.
Sayangnya posisi Valentino Rossi langsung tergusur. Bahkan sempat mengalami kecelakaan pada tikungan ke-15 ketika mencoba putaran kedua.
A huge blow for @ValeYellow46's Q2 hopes! ????
The Doctor is down! ????#SanMarinoGP ???????? pic.twitter.com/ghZikueCMs
— MotoGP™???? (@MotoGP) September 18, 2021
Baca Juga: SRT Resmi Ganti Nama Jadi RNF MotoGP Racing pada MotoGP 2022
Di sisi lain, Marc Marquez juga turut berjuang. Namun setelah 8 menit berlalu, pembalap Repsol Honda itu berada di tempat ke-3.
Mengandalkan slipstream dari Stefan Bradl, Marc Marquez berhasil menembus posisi kedua dengan catatan 1 menit 32,029 detik dibawah Enea Bastianini.
Sesi Q1 berakhir. Enea Bastianini dan Marc Marquez mendapat tiket untuk melaju pada Q2.
That's not how a lap of honour is supposed to go! ????
Despite this slip-up, @eneabastianini eases through to Q2 alongside @marcmarquez93! ⏩#SanMarinoGP ???????? pic.twitter.com/JqDqqx6JmQ
— MotoGP™???? (@MotoGP) September 18, 2021