Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga Inggris - Lepas 10 Shots on Target, Chelsea Menang 3-0 atas Tottenham

By Lariza Oky Adisty - Senin, 20 September 2021 | 00:29 WIB
Pemain Chelsea merayakan gol Thiago Silva (no.6) ke gawang Tottenham Hotspur pada pertandingan Liga Inggris, Minggu (19/9/2021) (TWITTER.COM/CHELSEAFC)

Baca Juga: Hasil Babak I - Derbi London Tottenham vs Chelsea Masih Imbang Tanpa Gol

Thiago Silva dkk juga menciptakan total 19 peluang dengan 10 shots on target. 

Adapun Spurs hanya membuat delapan tembakan dengan dua yang mengenai sasaran. 

Jalannya pertandingan

Tottenham Hotspur langsung mendapat dua peluang pada awal babak pertama. 

Baca Juga: Susunan Pemain Tottenham Hotspur vs Chelsea - Jaga Peluang untuk Cetak Rekor

Tuan rumah mengancam via tendangan kaki kiri Son Heung-min dari luar kotak penalti. 

Bola masih bisa dihalau. 

Giovani Lo Celso ganti menanduk bola dari tengah kotak penalti, tetapi bola hasil sundulannya melebar ke sisi kiri gawang Kepa Arrizabalaga.

Baca Juga: Selamatkan Karier Dua Pemain Chelsea, Ander Herrera Puji Thomas Tuchel