Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Melawan Persita Tangerang, Penyerang Bali United Targetkan Tiga poin
"Sebelumnya kami sempat transit di Turki terlebih dahulu karena tidak ada penerbangan langsung ke sini."
"Karena ini perjalanan yang cukup panjang, maka sesampainya di sini kami akan memberikan waktu istirahat yang cukup kepada pemain untuk memulihkan kondisi dan diikuti latihan-latihan ringan nantinya,” imbuhnya.
Rudy Eka Priyambada membawa sebanyak 20 pemain untuk kualifikasi Grup C Piala Asia Wanita 2022.
Di Grup C, Timnas Wanita Indonesia hanya mempunyai satu lawan yakni Singapura.
Sebenarnya ada Korea Utara dan Irak yang tergabung dalam grup tersebut, namun keduanya memutuskan mengudurkan diri dari kompetisi.