Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liga 1 2021 - Persiraja Main Imbang Lawan Persipura pada Babak Pertama

By Metta Rahma Melati - Jumat, 24 September 2021 | 16:03 WIB
Dua pemain Persipura Jayapura, Todd Rivaldo Ferre (kanan) dan Yohanes Pahabol (kiri), sedang menjadi pagar betis dalam laga pekan ketiga Liga 1 2021 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, 19 September 2021. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Persipura menyamakan kedudukan pada menit ke-22 melalui Gunansar Mandowen.

Memanfaatkan umpan Todd Ferre, ia bisa melewati pemain bertahan Persiraja dan melepaskan bola untuk mejebol gawang Aji Bayu. Kedudukan sama kuat 2-2.

Menit ke-32, peluang emas didapat Ricky Kayame. Berhadapan dengan gawang justru bola sepakannya melambung ke atas mistar gawang.

Hingga babak pertama selesai tak ada gol lagi yang tercipta, skor 1-1 bertahan.

Persiraja Banda Aceh: 33- Aji Bayu (GK), 16- M. Roby, 4- Leo Lelis, 8- M. Rifaldi, 15- Subhan Fahri, 24- Zamzani, 14- Shori Markovic, 77- Defri Riski, 7- Redi Rusmawan, 9- Paulo Henrique

Cadangan:  20- Rolas Daivo, 31- F. Quba, 23- Iftiqar Rizal, 73- Mukhlis Nakata, 11- Muhammad Isa, 12- Muhammad Nadhif,  29- Al Fasyimi, 87- Eeng Supriyadi, 25- Ramadhan, 10- Husnuzhon

Pelatih: Hendri Susilo

Persipura Jayapura: 1- Fitrul Dwi Rustapa, 3- Donny Monim, 4- Ricardo Salampessy, 28- Israel Wamiau, 35- Irsan Lestaluhu, 32- M. Tahir, 13- Ian Louis Kabes, 46- Todd Ferre, 33- Gunansar Mandowen, 17- Feri Pahabol. 9- Ricky Kayame

Cadangan: 47- Gerri Mandagi, 30- Henrique Motta, 23- Ramai Rumakiek, 26 Wolf Horota, 18- Kevin Rumakiek, 15- Theofillo Numberi, 12- Nelson Alm, 6- Fridolin Yoku, 25- Joshua Isir, 7- Elisa Basna

Pelatih: Jacksen F Tiago

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P