Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Namun yang jelas untuk sementara ini Borneo FC akan tinggal di Yogyakarta.
"Memang sebenarnya ada kemungkinan kami bermain di Jawa Tengah. Tapi kami sementara stay terlebih dahulu di Jogja," terangnya.
Dirinya juga berharap sang pelatih anyar dapat beradaptasi cepat dengan tim.
Baca Juga: Jacksen F Tiago Bicara Target Persipura Jayapura di Seri Kedua Liga 1
Dengan begitu maka dirinya meyakini tim pun akan terangkat motivasi dan permainannya.
"Insya Allah nanti pelatih kepala juga langsung bergabung di sana.
"Semoga adaptasinya cepat dan bisa mengangkat permainan tim di series kedua," ujarnya.
Baca Juga: Kronologi Lengkap Kasus Indisipliner Pemain Timnas Taiwan, Libatkan Alkohol dan Pelanggaran Prokes