Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Taiwan Tanpa Kekuatan Penuh, Begini Komentar Shin Tae-yong

By Arif Setiawan - Rabu, 6 Oktober 2021 | 20:40 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong (jersey merah), nampak sedang menggiring bola dalam sesi latihan di Lapangan G (Panahan), Senayan, Jakarta, 2 Oktober 2021. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Hal ini disebabkan karena terungkapnya kasus indisipliner yang dilakukan para pemain dan pelatih sejak pemusatan latihan pada Agustus lalu.

Baca Juga: Setelah Libur Tiga Hari, Persija Fokus Matangkan Fisik dan Taktik

Pelatih dan beberapa pemain Taiwan tertangkap tangan melanggar protokol kesehatan dan berpesta alkohol.

Dari kejadian itulah, Asosiasi Sepak Bola Taiwan (CTFA) mencoret pelatih kepala, Henry Von.

Di sisi pemain, setidaknya ada empat nama yang mendapatkan hukuman.

Baca Juga: Pelatih TImnas Belgia Beri Tanggapan soal Jadi Kandidat Pelatih Barcelona

Empat nama yang dimaksud adalah Chen Haowei, Bai Shaoyu, Duan Zhu dan Yu Jiahuang.

Menanggapi situasi, bisa dikatakan menjadi keuntungan untuk timnas Indonesia.