Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Tiga gol Daejon dicetak oleh Kong Min-Hyu (40') dan Ishida (42' & 45').
Baca Juga: 5 Kali Kemasukan Gol, Persija Harus Ada Pembenahan dari Segala Aspek
Menit ke-63, Ansan Greeners sukses memperkecil kekalahan lewat Geon-Joo Choi (63').
Namun sayang, di akhir babak kedua, Daejon kembali menciptakan gol.
Ishida mengukir hattrick di menit ke-90.
Baca Juga: Akui Mitra Kukar Tim Bagus, Sulut United Yakin Petik Kemenangan
Hasil ini semakin memperburuk posisi Ansan Greners di klasemen sementara K League 2.
Dengan poin 37, Ansan Greeners harus menempati peringkat ke-7.