Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Air Mata Paulo Henrique, Persiraja Vs Persita Masih Sama Kuat di Babak Pertama

By Arif Setiawan - Sabtu, 16 Oktober 2021 | 16:10 WIB
Ilustrasi Liga 1. (NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM)

Baca Juga: Resmi - AHHA PS Pati FC Tunjuk Joko Susilo sebagai Pelatih Baru

Tak terjaga di kotak penalti Persiraja, Alex gagal memanfaatkan bola umpan Alta.

Tendangan Alex masih melebar.

Tiga menit beselang, wasit mengeluarkan kartu kuning pertamanya untuk pemain Persita, Agung.

Agung tertangkap melanggar Supriyadi yang ingin melewatinya.

Pada menit ke-41, Persita berhasil menyamakan kedudukan.

Mendapatkan umpan dari tendangan bebas, Alex Goncalves sukses mengirimkan bola masuk ke gawang Persiraja.

Skor berubah menjadi 1-1.