Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Gagal Menang Lagi, Rahmad Darmawan Sebut Pemain Madura United Masih Ragu-ragu
Meski pada laga ini terlihat Persija lebih banyak menguasai bola.
Tim berjulukan Macan Kemayoran itu pun tak henti-hentinya berusaha untuk menciptakan peluang emas.
Rio Fahmi hingga Alfriyanto Nico ikut membangun serangan bersama Marko Simic untuk bisa mejebol pertahanan Arema FC.
Tim asuhan Angelo Alessio itu menguasai bola hingga menit ke-18.
Riko Simanjuntak bahkan membuka peluang melalui tendangan pojok pada menit ke-20, tetapi cuaca tak mendukung sehingga lengkungan bola tersebut dinyatakan keluar.
Baca Juga: Pratama Arhan 'Kepo' ke Witan Sulaeman soal Karir di Eropa
Arema FC tak tinggal diam, mereka pun mencoba keluar dari tekanan dan mulai merangsek dipertahanan Persija.
Namun, pertahanan solid Persija masih cukup sulit dipatahkan.
Pada menit ke-29, Persija membangun serangan dengan cukup baik dan sukses mengancam pertahanan tim berjulukan Singo Edan di kotak penalti.
Tetapi, para pemain Persija masih kesulitan membobol pertahanan Arema, meski Rezaldi Hehanussa memberikan umpan ke Riko Simanjuntak di kotak penalti.
Baca Juga: 6 Pemain Timnas U-23 Indonesia Belum Bergabung ke Tajikistan
Kemelut di depan kotak penalti terjadi, tetapi bola akhirnya dilempar jauh oleh para pemain Arema FC.
Singo Edan pun menggencarkan serangan cepat, tepat pada menit ke-33 Arema FC sukses mempin lebih dulu.