Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Solskjaer Bete Gara-gara Permintaannya Tak Dituruti Manchester United

By Ade Jayadireja - Selasa, 19 Oktober 2021 | 18:00 WIB
Pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer. (TWITTER.COM/MANUTD)

"Itulah masalah Manchester United. Mereka tidak berinvestasi di posisi pemain tengah pada musim lalu dan sekarang terjadi lagi," ujar bekas bintang Newcastle United tersebut.

Tanpa tambahan tenaga di sektor tengah, United tercecer di peringkat keenam klasemen Liga Inggris 2021-2022 setelah melewati delapan partai.

Mereka mengemas 14 poin, teringgal lima angka dari Chelsea selaku pemuncak tabel.

Baca Juga: Kevin de Bruyne Bahas Tragedi 'Hilang Ingatan' di Final Liga Champions

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P