Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Rouxel mampu menjaga keunggulannya sampai interval gim ketiga, skornya sama seperti saat gim kedua yaitu 7-11.
Untungnya, Tommy berhasil bangkit pada paruh berikutnya.
Tommy menyamakan kedudukan saat skor 14-14. Setelah itu kedua pemain bersaing sengit dengan saling bergantian mencetak poin
Tommy kembali menunjukkan respons bagus ketika berada dalam posisi tertinggal.
Dari kedudukan 17-19, Tommy sanggup mengunci kemenangan berkat torehan empat poin secara beruntun.
Baca Juga: Denmark Open 2021 - Greysia Polii Bersyukur Bisa Lakukan 'Comeback'