Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persija Dibayangi Rekor Buruk Bertemu Persebaya Dalam Tiga Tahun Terakhir

By Mochamad Hary Prasetya - Senin, 25 Oktober 2021 | 13:45 WIB
Gelandang Persija Jakarta, Rohit Chand, nampak akan menendang bola dalam laga pekan keempat Liga 1 2021 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 24 September 2021. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Peran Tony Sucipto bisa digantikan oleh Dwiki Arya yang nantinya berduet dengan Rohit Chand di lini tengah.

“Kami selalu siap dengan siapapun pemain yang ada ada dan berusaha maksimal mungkin untuk menjaga tren kemenangan di laga besok,” ucap Rohit Chand.

Baca Juga: Kualifikasi Piala Asia U-23 2023 - Thailand Gagal Menang dari Mongolia di Grup J

Pada laga sebelumnya, Persija Jakarta berhasil meraih kemenangan atas Madura United dengan skor 3-2.

Sementara Persebaya Surabaya bermain imbang 1-1 melawan Persela Lamongan dalam Derbi Jatim.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P