Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persiapan Tim Maksimal, Persita Siap Curi Tiga Poin dari Arema FC

By Lukman Adhi Kurniawan - Rabu, 27 Oktober 2021 | 09:30 WIB
Pelatih Persita Tangerang, Widodo Cahyono Putro, sedang mengamati para pemainnya dalam laga pekan kelima Liga 1 2021 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 28 September 2021. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Dengan bermain maksimal, dia berharap bisa membawa poin pada pertandingan tersebut.

"Mungkin bisa bermain dengan kombinasi teman-teman dan saya percaya dengan teman-teman."

"Kita harus kompak dalam bermain, pasti kita bisa menghasilkan hasil yang positif," ujarnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P