Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Irfan Bachdim Kenang Kesuksesan Juara di Liga Jepang
Sedangkan Cerezo Osaka harus melawan rival sekota, Gamba Osaka.
Cerezo sempat kalah 0-1 di kandang pada leg 1, sebelum kemudian menang besar 4-0 pada leg 2 di kandang Gamba dan lolos ke babak semifinal.
Di semifinal, Cerezo Osaka imbang 1-1 lawan Urawa Red Diamonds di partai pertama sebelum menang tipis 1-0 di leg 2 dan memastikan diri lolos ke partai puncak.
Sedangkan Nagoya Grampus harus melawan juara bertahan, F.C.Tokyo.
Nagoya Grampus menang 3-1 di partai pertama dan kalah 1-2 di partai kedua, lolos ke final dengan unggul agregat 4-3.
Laga final ini akan disiarkan langsung di channel YouTube J.League International secara gratis.
Bagi fans di Indonesia, siaran langsung juga bisa disaksikan dengan komentator berbahasa Indonesia.
Anda bisa menyaksikan siaran langsung laga final J.League YBC Levain CUP 2021 lewat tautan berikut ini.