Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Di sisi lain, Barcelona kembali menelan pil pahit ketika bertandang ke markas Rayo Vallecano di Estadio de Vallecas.
Baca Juga: Hasil Liga Italia - Wonderkid Sudah Usaha Salto, Juventus Malah Kalah
Belum berhasil bangkit usai kalah 1-2 dari Madrid di laga el clasico, El Barca kembali mendapatkan kekalahan.
Armada Ronald Koeman dipaksa takluk 0-1 dari Rayo lewat gol semata wayang Radamel Falcao.
Kekalahan ini belum membuat Barcelona beranjak dari posisi kesembilan di klasemen sementara Liga Spanyol.
Barcelona justru betah di papan tengah dengan hanya mengoleksi 15 poin dari sepuluh pertandingan.
Hasil Liga Spanyol pekan ke-11, Rabu (27/10/2021) atau Kamis dini hari WIB:
Klasemen Liga Spanyol 2021-2022