Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Butuh 14 Jam Tanpa Absen, Wander Luiz Akhirnya Samai Catatan Gol di Liga 1 2020
"Mereka ketika diberikan kesempatan bermain, mampu menjawab apa yang diinginkan ketika di latihan," jelasnya.
Namun pelatih asal Amsterdam itu tak menutup kemungkinan keduanya suatu saat dapat tergantikan oleh pemain lain.
Satu-satunya hal yang dapat menghindari hal tersebut adalah tampil konsisten di setiap laga yang dijalani.
"Sejauh ini saya cukup puas dengan peningkatan mereka, termasuk Henhen dan Zalnando, karena buat mereka masih perlu banyak bermain, itu kami juga harus melihat konsistensi," ujarnya.
Baca Juga: Main 180 Menit, Timnas U-23 Indonesia Cuma Bisa Bikin 3 Tembakan ke Arah Gawang Australia