Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jawaban Ian Andrew Gillan Terkait Turunnya Performa PSIS Semarang

By Arif Setiawan - Sabtu, 6 November 2021 | 19:30 WIB
Pelatih baru PSIS Semarang, Andrew Gillian, saat menjalani latihan perdana besama tim di Lapangan Putat Gede, Kabupaten Kendal, Jumat, 8 Oktober 2021. (YOUTUBE/PSIS OFFICIAL)

Salah satunya yakni finishing yang buruk.

MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Dua pemain Arema FC, Sergio Silva (kanan) dan Carlos Fortes (tengah), sedang beradu mulut dengan pilar PSIS Semarang, Bruno Silva (paling kiri), Kiper PSIS Semarang, Jandia Eka Putra, nampak sedang ditandu keluar lapangan saat laga pekan keempat Liga 1 2021 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 25 Sep

Lebih lanjut Ian menegaskan segera melakukan evaluasi.

"Inilah sepak bola, tentu banyak alasan mengapa tim kita sedikit ada penurunan," kata Ian, dalam jumpa pers virtual yang turut dihadiri BolaSport.com, Sabtu (6/11/2021).

"Salah satunya terkait finishing itu yang manjadi bahan evaluasi saya."

"Dan semoga di seri ketiga PSIS bisa lebih baik," tuturnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P