Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Real Madrid Siap Tambah Masa Bakti Luka Modric hingga Juni 2023
Lesakan dari Moore rupanya menjadi gol terakhir yang tercipta pada duel antara Wales dan Belgia.
Hingga babak kedua berakhir, kedua kesebelasan berbagi satu angka.
See you in 2022! ???????? #WALBEL #DEVILTIME pic.twitter.com/kc3LfM3cY3
— Belgian Red Devils (@BelRedDevils) November 16, 2021
Hasil imbang tersebut tidak mengubah posisi Belgia dan Wales di klasemen akhir Grup E Kualifikasi Piala Dunia Zona Eropa.
Belgia tetap menjadi juara Grup E dengan koleksi 20 poin dari delapan laga.
Sementara itu, Wales memantapkan diri sebagai runner-up dengan torehan 15 poin dari delapan pertandingan.
Berikut hasil lengkap Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Eropa, Selasa (16/11/2021) waktu setempat yang dikutip BolaSport.com dari laman resmi UEFA: