Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Selanjutnya, kedua pasang pemain saling bergantian mencetak poin 5-5.
Ahsan/Hendra membuka jarak 10-5 setelah membukukan lima poin beruntun.
Popov/Popov sempat menambah 1 angka 6-10, tetapi Ahsan/Hendra yang sudah memumin mengunci interval 11-6.
Selepas jeda interval, Ahsan/Hendra melanjutkan dominasi mereka hingga memimpin 13-6.
Popov/Popov menipiskan jarak menjadi 10-17 dan 11-17.
Ahsan/Hendra kembali unggul hingga mencetak match point 20-13. Popov/Popov berusaha menambah angka 14-20. Namun, Ahsan/Hendra yang sudah memegang kendali permainan berhasil menutup gim ini dengan kemenangan.
Baca Juga: Hasil Indonesia Masters 2021 - Hafiz/Gloria ke Babak Kedua dalam 32 Menit