Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Kedua pemain ini membagikan tangkapan layar laporan dari beberapa media yang menggunakan foto mereka untuk berita soal Benjamin Mendy.
"Sedih melihat bahwa pada 2021, di Prancis dan juga di Inggris, bagi sebagian orang, orang kulit hitam tidak memiliki nama atau wajah yang berbeda," tulis Edouard Mendy, dikutip BolaSport.com dari Instagram-nya.
"'Kesalahan foto-foto ini tampak anekdot, tetapi sebenarnya kebalikannya, mereka sangat simbolis."
"Tidak terlalu rumit untuk membedakan dua wajah, terutama ketika jersey sepak bola sangat membantu!" tulis Edouard Mendy lebih lanjut.
Baca Juga: Skill Ajaib Bek Real Madrid, Lakukan Operan Backheel untuk Diri Sendiri
Meski memiliki nama belakang yang sama, hanya Edouard Mendy dan Ferland Mendy yang memiliki hubungan keluarga.
Kedua pemain ini merupakan saudara sepupu.
Merci Edouard Mendy! Nous sommes en 2021 ????????????!
STOP ????????????✋????Ça prendra du temps mais vous allez finir par nous respecter! Que vous le vouliez ou non ????????????! pic.twitter.com/sg52f2MbyB
— Ferland Mendy (@ferland_mendy) November 17, 2021