Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Bahkan, Barcelona sempat kesulitan di babak penyisihan Grup E saat menghadapai Benfica dan Bayern Muenchen.
Kini, harapan besar berada di pundak Xavi untuk bisa membangkitkan kekuatan Barcelona.
Baca Juga: Lionel Messi Ternyata Dipaksa Tinggalkan Barcelona karena 3 Alasan
Xavi dianggap merupakan sosok yang tepat untuk menjadi pelatih Barcelona saat ini.
Mantan kapten Barcelona itu dinilai merupakan sosok yang paham dengan filosofi sepak bola Blaugrana.
Kedatangan Xavi ke Camp Nou pun disambut dengan baik oleh para pendukung dan pemain Barcelona.
Salah satunya adalah bek Barcelona asal Spanyol, Eric Garcia.
Tak tanggung-tanggung, Garcia memuji Xavi sebagai perpaduan dari dua pelatih legendaris Barcelona, yakni Pep Guardiola dan Luis Enrique.
Baca Juga: Dani Alves di Barcelona - Gajinya Cuma Rp16 Ribu, Dendanya Capai Rp1,6 Triliun