Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ajak Pemain Menonton Video, Ini yang Diharapkan Pelatih Persela Lamongan

By Lukman Adhi Kurniawan - Sabtu, 27 November 2021 | 13:45 WIB
Pelatih Persela Lamongan, Iwan Setiawan, sedang memegangi peci yang melekat di kepalanya dalam laga pekan kelima Liga 1 2021 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 28 September 2021. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

"Juga memutar video-video tentang motivasi karena saya pikir itulah yang harus saya lakukan."

"Tapi sebenarnya semua ini tergantung dari individu-individunya dan saya sampaikan kepada tim bahwa misalnya kita bertekad untuk terjun ke dunia profesional,

"Hal semacam ini adalah hal-hal yang terus kita hadapi sepanjang karir kita selama bekerja di sepak bola, jadi harus tetap bangkit," kata Iwan Setiawan dalam sesi jumpa pers yang dihadiri BolaSport.com.

Baca Juga: Indonesia Open 2021 - Head to Head Marcus/Kevin Vs Rankireddy/Shetty, Minions Terlalu Dominan

Iwan menegaskan jika dia akan berusaha maksimal membawa Persela bangkit kembali.

Penampilan tim Joko Tingkir sempat mendapatkan kritikan berbagai pihak termasuk suporter.

Baca Juga: Tak Ingin Kecolongan Lagi, PSM Makassar Waspadai Kebangkitan Persipura

Mantan pelatih Borneo FC ini mengaskan kepada semua pemain agar memiliki mental yang kuat.

Menurutnya, jika sudah sampai di Liga 1 maka tekanan akan semakin berat.

Namun, untuk untuk menghadapi itu perlu mental baja agar bisa terus bisa bermain maksimal.