Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Meski begitu, sesuai amanah sang pelatih, Herry Iman Pierngadi alias Herry IP, duet berjuluk Minions itu enggan lengah.
"Kami mau tetap fokus karena di grup ini (Grup A) persaingannya sangat sulit," ucap Kevin, dikutip dari Badminton Indonesia.
Rangkaian pertandingan penyisihan grup BWF World Tour Finals 2021 dimulai pukul 10.00 WITA alias 09.00 WIB dan bisa disaksikan melalui siaran langsung di TVRI serta layanan live streaming di Vidio dan Usee TV.
Berikut jadwal lengkap pertandingan hari ini.
Baca Juga: BWF World Tour Finals 2021 - Meski Kalah, Ritme Permainan Praveen/Melati Sudah Normal
Lapangan 1
WD - Grup B: Nami Matsuyama/Chiharu Shida (2/JPN) vs Chloe Birch/Lauren Smith (ENG)
WS - Grup B: Akane Yamaguchi (2/JPN) vs An Se-young (KOR)
WD - Grup A: Kim So-yeong/Kong Hee-yong (3/4/KOR) vs Greysia Polii/Apriyani Rahayu (INA)
WD - Grup A: Jongkolphan Kititharakul/Rawinda Prajongjai (1/THA) vs Pearly Tan/Thinaah Muralitharan (MAS)
WS - Grup A: Pornpawee Chochuwong (1/THA) vs Line Christophersen (DEN)
Baca Juga: BWF World Tour Finals 2021 - Lawan Sama-sama Mundur, Axelsen dan Sen Otomatis ke Semifinal