Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Menanggapi situasi yang ada, rasa senang justru diungkapkan oleh Tan Cheng Hoe.
Pasalnya, ia bakal bersaing dengan nama-nama top seperti pelatih Vietnam, Park Hang-seo hingga pelatih Indonesia, Shin Tae-yong.
Baca Juga: Barcelona Dikalahkan Real Betis di Camp Nou, Xavi Hernandez Ngaku Sakit Hati
Lebih lanjut, Tan Cheng Hoe berniat banyak belajar dari kedua pelatih tersebut.
"Senang bisa bekerja di antara pelatih di tim Asia Tenggara, khususnya dua pelatih ini yang duduk di samping saya dari Korea (Park Hang-seo dan Shin Tae-yong)," kata Tan Cheng Hoe, Sabtu (4/12/2021).
"Saya akan banyak belajar dari mereka."
"Tentu saja saya harus menjadi motivasi yang baik untuk saya," ujarnya.