Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Seperti contohnya, Safawi Rasid yang merupakan teman satu kamar Akhyar.
Selain itu, Akhyar juga terlihat sempat melakukan selebrasi bersama penyerang timnas Malaysia, Luqman Hakim ketika melawan Kamboja.
Untuk sekarang, timnas Malaysia hanya menyisakan sebanyak 19 pemain.
Pelatih timnas Malaysia, Tan Cheng Hoe berharap pemain yang ada bisa tampil maksimal di dua laga sisa yakni melawan Vietnam dan Indonesia.
Baca Juga: AC Milan Bermain Terlalu Cepat, Pemain-pemainnya Tidak Tahan
"Ini harus kita hadapi (khawatir dengan hasil positif), setip kali kita melakukan tes swab, ini adalah masa-masa yang sangat menantang," ucap Tan Cheng Hoe.
"Untuk 19 pemain yang tersisa, mereka harus siap dalam situasai apapun, siap bermain di posisi apa pun," tuturnya.