Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Laos di Piala AFF 2020, Waktunya Skuad Garuda Berpesta Gol

By Arif Setiawan - Minggu, 12 Desember 2021 | 14:30 WIB
Ilustrasi Timnas Indonesia di Piala AFF 2020. (NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM)

Pertama yakni kalah 0-2 dari Vietnam, kemudian ditumbangkan Malaysia dengan skor 0-4.

Atas apa yang terjadi, pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong menilai bahwa Laos merupakan tim terlemah di Grup B.

Baca Juga: Real Madrid vs Atletico Madrid - El Real Kembali Diperkuat Karim Benzema

"Sebenarnya kalau mau jujur tim Laos itu tim yang sangat lemah di grup kita," kata Shin Tae-yong, Sabtu (11/12/2021).

"Memang terasa sedikit tidak enak juga, tapi memang tim Laos yang sangat banyak kemasukan gol di grup kita," ujarnya.

Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong

Lebih lanjut, Shin Tae-yong memerintahkan anak asuhnya tampil maksimal dalam laga ini.

Khususnya yakni untuk lini depan timnas Indonesia.