Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Duit Kurang, Barcelona Tunggu Aturan Baru FIFA Demi Rekrut Haaland
Italia kembali bertemu dengan Inggris, yang notabene lawan mereka di partai puncak EURO 2020 pada musim panas 2021.
Sementara itu, Der Panzer adalah musuh bebuyutan mereka dalam laga bersifat turnamen baik itu Piala Eropa maupun Piala Dunia.
Adapun Hungaria kini dibesut oleh Marco Rossi, yang tahu benar kekuatan dari Italia.
Terkait hasil undian pembagian grup UEFA Nations League yang menempatkan Italia di grup yang sulit, Roberto Mancini justru mengaku sudah tidak sabar.
Baca Juga: Sudah bak Dewa dari Argentina, Lionel Messi Dibuatkan Lukisan Setinggi 69 Meter
Roberto Mancini, selaku juru taktik Italia, sangat menantikan skuadnya bisa tampil menghibur di grup neraka UEFA Nations League.
"Ini adalah hasil undian yang sangat bagus," kata Mancini, dikutip BolaSport.com dari Football Italia.
"Hadirnya Inggris, Hungaria, dan Jerman bakal membuat grup ini sangat menghibur."