Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Dokter tim Persija, dr. Doonny menambahkan jika timnya masih menunggu informasi dari dokter timnas terkait kondisi cedera pemainnya tersebut.
“Kita tunggu saja sampai dia keluar dari karantina."
"Karena kemarin dikabarkan Ryuji ada cedera jadi kami membutuhkan diagnostik yang lebih spesifik dan nanti akan dikonsultasikan ke dokter spesialisnya."
"Prosesnya akan bersama-sama dengan timnas, saya rasa timnas sudah mengatur semua itu,” pungkasnya.
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | BolaSport.com |
About Us | Privacy | Terms and Conditions | Advertise | Contact Us
Hak Cipta © BolasportNetwork 2024