Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tangan Terbuka dari Antonio Conte untuk Comeback Christian Eriksen

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Sabtu, 8 Januari 2022 | 11:45 WIB
Momen kebersamaan Antonio Conte dan Christian Eriksen saat masih sama-sama berada di Inter Milan. (TWITTER.COM/SPORTSCIRCUSINT)

Selain Liga Inggris, Eredivisie (Liga Belanda) juga menjadi opsi lain yang dapat diambil Eriksen.

Liga Belanda menjadi salah satu kompetisi di Eropa yang memperbolehkan pemainnya bermain dengan defibrilator atau alat pacu jantung lainnya.

Baca Juga: Pep Guardiola Jadi Alasan Cristiano Ronaldo Ogah Gabung Man City?

Itu terbukti dengan dizinkannya pemain Ajax Amsterdam, Daley Blind yang diperkenankan untuk terus merumput di Eredivisie.

Ajax Amsterdam turut disebut-sebut dapat menjadi pelabuhan berikutnya bagi Eriksen pada Januari tahun ini.

Semua bergantung pada kesiapan dan kemantapan Eriksen untuk comeback di lapangan hijau.

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P