Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadi Pensiunan MotoGP, Valentino Rossi Kangen dengan 3 Hal Ini

By Wahid Fahrur Annas - Minggu, 9 Januari 2022 | 09:25 WIB
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Valentino Rossi, pada MotoGP Emilia Romagna 2021, Minggu (24/10/2021) (twitter.com/BoxOfficialVR46)

“Saya hanya akan sangat merindukan kehidupan seorang atlet. Untuk bangun setiap pagi dan berlatih untuk satu tujuan, yaitu mencoba untuk menang. Itulah yang sangat saya cintai,” jelasnya.

Inilah alasan mengapa Valentino Rossi belum benar-benar menggantungkan helmnya selema 26 tahun.

Valentino Rossi hanya pensiun di kejuaraan dunia sepeda motor tapi tidak menutup kemungkinan ia akan memulai  balapan-balapan di ajang roda empat.

Baca Juga: Mengapa Pembalap Tim Satelit Saat Ini Sangat Kompetitif ?

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P