Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Prakiraan Formasi Inter Milan vs Juventus - Si Raja Gol Piala Super Italia Jadi Senjata Simpanan

By Beri Bagja - Rabu, 12 Januari 2022 | 20:05 WIB
Para pemain Juventus merayakan gol yang dicetak oleh Paulo Dybala dan membuat laga kontra Inter Milan berakhir imbang 1-1. (TWITTER.COM/BIANCONERIBRA)

Catatan Dybala lebih banyak sebutir dari empat eks striker beken, Alessandro Del Piero dan Carlos Tevez(Juventus), Samuel Eto'o (Inter Milan), serta Andriy Shevchenko (AC Milan).

Bersama Juventus, Dybala memenangi gelar Piala Super Italia pada 2015, 2018, dan 2020.

Lesakan milik Dybala lahir pada Supercoppa 2015 (vs Lazio 1 gol), 2017 (vs Napoli, 2 gol), dan 2019 (vs Lazio, 1 gol).

Prakiraan formasi awal Inter Milan vs Juventus

Inter (3-5-2): Handanovic; Skriniar, De Vrij, Bastoni; Dumfries, Barella, Brozovic, Calhanoglu, Perisic; Dzeko, Lautaro. Pelatih: Simone Inzaghi.

Juventus (4-3-3): Perin; De Sciglio, Rugani, Chiellini, Alex Sandro; Arthur, Locatelli, Rabiot; Kulusevski, Morata, Bernardeschi. Pelatih: Massimiliano Allegri.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P