Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Harus Saling Balas Budi, Pelatih Ansan Greeners Siap Komunikasi dengan Shin Tae-yong soal Asnawi yang Jadi Penyerang

By Bagas Reza Murti - Kamis, 20 Januari 2022 | 10:30 WIB
Pelatih Ansan Greeners, Cho Min-kook saat diwawancara salah satu media Korea Selatan, Sports-G pada Rabu (19/1/2022). (YOUTUBE SPORTS-G)

"Bercanda, saya sangat bangga dengan Shin Tae-yong karena di bawa Indonesia sampai ke final Piala AFF," tambahnya.

Asnawi Mangkualam sendiri baru tiba di kota Ansan pada Senin (17/1/2022).

Baca Juga: Jadi Salah Satu Nama Baru di Timnas Indonesia, Pemain Bhayangkara FC Ini Ingin Buktikan Diri

 

MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan (tengah), sedang berfoto dengan pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong (kiri), dan salah satu pemain skuat Garuda yakni Asnawi Mangkualam (kanan), dalam acara pelepasan skuat timnas Indonesia di Hotel Sultan, Jakarta, 6 Januari 2022.

Ia harus menjalani karantina selama 10 hari terlebih dulu sebelum gabung tim Ansan Greeners.

Seperti diketahui, Asnawi baru saja mendapat perpanjangan kontrak dari Ansan Greeners hingga 2 tahun ke depan.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P