Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Saya pikir permainan Timor Leste jauh lebih dari perkiraan saya, mulai dari passing dan kecepatan hingga mobilitas yang cukup bagus," imbuhnya.
"Tapi kami tidak lengah dan tetap mempersiapkan sebaik mungkin tim agar menunjukkan permainan yang saya inginkan," pungkasnya.
Senada dengan Shin Tae-yong, kapten timnas Indonesia Evan Dimas melihat Timor Leste mulai ada kemajuan.
"Saya lihat Timor Leste di turnamen kemarin ada perkembangan," kata Evan.
Oleh karena itu, gelandang Bhayangkara FC itu menenkan kepada rekan-rekannya untuk tidak memandang sebelah mata Timor Leste.
"Ketika kita kalah semangat kita bisa kalah dari Timor Leste. Saya berhrap pemain tidak meremehkan dan fokus menjalani pertandingan," imbuhnya.