Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sempat Ingin ke Liga Indonesia, Top Scorer Piala AFF 2020 Kini Gabung Johor Darul Takzim

By Metta Rahma Melati - Rabu, 26 Januari 2022 | 17:45 WIB
Pemain-pemain Ceres Negros merayakan gol yang dicetak Bienvenido Maranon ke gawang Persija Jakarta, di Stadion Panaad, Bacolod, Rabu (3/4/2019). (Media Persija Jakarta)

Selain itu ia menilai atmosfer Liga Indonesia luar biasa karena suporter.

"Suporter memberikan segalanya dan menjadikan sepak bola Indonesia lebih istimewa," kata Bienvenido Maranon.

"Mungkin akan sulit dilupakan, jika kedepan saya akan bermain di sana (Liga Indonesia).

"Saya tahu banyak tentang mereka (klub-klub Liga Indonesia). Mereka punya pendukung yang banyak, stadion-stadion penuh, dan klub-klub yang bagus," ujarnya.

Sebelum bergabung dengan Johor Darul Takzim, Maranon adalah pemain klub Filipina, United City FC.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P