Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala AFF U-23 2022 - Segrup dengan Timnas U-23 Indonesia, Malaysia Tambah 4 Amunisi Andalan

By Metta Rahma Melati - Rabu, 9 Februari 2022 | 16:10 WIB
Para pemain timnas U-23 Malaysia menghadap ke tribune penonton selesai laga kualifikasi Piala Asia U-23 2020 kontra China. (twitter.com/FAM_Malaysia)

Keempatnya adalah pemain yang membantu Malaysia lolos ke babak final Piala Asia U-23 2022 setelah memuncaki babak kualifikasi fase grup di Mongolia pada Oktober lalu.

Malaysia akan memulai Piala AFF U-23 2022 melawan Myanmar di Stadion Prince pada 15 Februari.

Baca Juga: Besok, PSSI dan Shin Tae-yong Temui Menpora Bahas Pemain Naturalisasi

Selanjutnya Malaysia akan melawan Laos pada 18 Februari di Stadion Prince pada 18 Februari.

Terakhir, tim besutan Brad Maloney itu akan melawan timnas U-23 Indonesia di Stadion Nasional Morodok Techo pada 21 Februari 2022.

Tiga juara grup dan satu runner-up terbaik akan melaju ke semifinal pada 24 Februari 2022.

Sementara pertandingan final dijadwalkan pada 26 Februari 2022.

Baca Juga: Pemain Terpapar Covid-19 Telah Kembali, Persebaya Antusias Kalahkan Persela

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P