Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Reaksi Israel Adesanya Tentang Potensi Diadu dengan Kamaru Usman di UFC

By Fauzi Handoko Arif - Kamis, 10 Februari 2022 | 17:45 WIB
Juara kelas menengah Israel Adesanya dan juara kelas welter Kamaru Usman pada UFC. Keduanya saling menaruh respek karena sama-sama berasal dari Nigeria. (TWITTER.COM/THECABLENG)

Baca Juga: Dengan Doku, Kamaru Usman dan Israel Adesanya Bisa Baku Hantam di Parkiran

"Saya juga tidak mendapatkan apa-apa. Sering kali petarung yang berasal dari divisi yang lebih rendah lalu berusaha menantang dirinya sendiri, sering dianggap sebagai protagonis dalam cerita ini."

"Itu akan meningkatkan daya tarik dan keren, tetapi Kamaru tidak tertarik."

"Ali hanya serakah. Dia melihat tanda dolar, tetapi saya bisa menghasilkan uang banyak dari tempat lain. Ali hanya sangat serakah dan bagi saya ini lebih besar daripada uang."

"Jika saya berbicara omong kosong ini demi uang lalu pensiun, saya sudah pensiun tiga pertarungan yang lalu. Ini tentang legacy," kata dia melanjutkan.

Baca Juga: Bisikan Mike Tyson Bisa Bikin Kamaru Usman dan Israel Adesanya Perang Saudara pada UFC

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P