Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Pertandingan semakin berjalan ketat karena Febriana/Amalia dan Baek/Seong saling berbalas angka sampai 16-16.
Selepas itu, Febriana/Amalia malah berhasil membalikkan keadaan dan menambah tiga poin tambahan menjadi 19-16.
Keunggulan tiga angka ternyata belum aman untuk Febriana/Amalia, pasangan Korea berhasil menyamakan kedudukan menjadi 19-19.
Bahkan Baek/Seong berhasil berbalik unggul dan mencatatkan match point lewat skor 20-19.
Akhirnya Febriana/Amalia harus kembali menyerah di gim kedua dan takluk dari Baek/Seong dengan skor 19-21.
Baca Juga: Hasil Kejuaraan Beregu Asia 2022 - Ikhsan Kalah, Indonesia Ditikung Korea Selatan