Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Dia menegaskan ini adalah kekuatan tim Macan Kemayoran yang berpotensi membahayakan target tiga poin Borneo FC.
Baca Juga: German Open 2022 – Debut Tak Sempurna bagi Rival Liliyana Natsir bersama Partner Baru
"Kemudian Persija ini kombinasi antara pemain senior dan pemain mudanya juga cukup berbaya, saya melihat ketika mereka tampil melawan Bali United."
"Meskipun kalah 2-1 tapi pemain muda yang diturunkan oleh coach Sudirman itu memberikan gambaran bahwa pemain muda Persija ini punya prospek dan kekuatan yang jika tidak kami waspadai akan jadi bahaya buat kami semua."
"Ini gabungan pemain senior dan mudanya ini harus kami waspadai," pungkasnya.