Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jelang Arema FC Lawan Persib, Kedua Pelatih Dipusingkan dengan Kendala Masing-masing

By Sasongko - Rabu, 9 Maret 2022 | 16:20 WIB
Striker Arema FC, Carlos Fortes melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Madura United pada laga pekan ke-26 di Stadion I Gusti Ngurah Rai, Denpasar, Jumat (18/2/2022). (LIGAINDONESIABARU.COM)

Tentu sang pelatih tidak akan tampil seagresif biasanya saat menghadapi Arema FC nanti malam.

Baca Juga: Tak Ingin Kesalahan Kembali Terulang, Persija Usung Misi Clean Sheet Lawan Borneo FC

"Tentu ini harus disikapi dengan lebih cermat, seperti misalnya ada beberapa pemain yang kalau misalnya kena kartu kuning tentunya dia tidak bisa bertanding di pertanding berikutnya," kata Robert.

"Sekarang Beckham kembali setelah menjalani akumulasi kartu kemarin, kemudian tentunya kita mempersiapkan untuk pertandingan besok," ujarnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P