Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: PSSI Kesulitan Naturalisasi Dua Calon Pemain Timnas Indonesia Ini
Meski memberikan komentar positif, namun Gilang Widya Pramana nampak memberikan peringatan untuk Arema FC.
Peringatan ini disampaikan Gilang untuk membawa Arema FC lebih baik.
"Saya berkomitmen untuk memperbaiki struktur serta performa Arema FC di musim berikutnya," tambah Gilang Widya Pramana.
Baca Juga: Reaksi Presiden Arema FC Pasca Kalah Dramatis dari Persib Bandung
Selain itu, Gilang Widya Pramana juga mengajak semua insan untuk tetap memperkuat semangat sportivitas.
Hal tersebut ditujukan Gilang demi kemajuan sepak bola Indonesia.
"Mari kita terus jaga semangat sportivitas untuk kemajuan sepak bola Indonesia," tulis Gilang Widya Pramana menambahkan.