Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Modal Duel Jalanan, Kamaru Usman Bisa Robohkan Canelo Alvarez dalam 3 Ronde

By Agung Kurniawan - Minggu, 13 Maret 2022 | 11:15 WIB
Juara kelas welter UFC, Kamaru Usman, saat sesi timbang badan pada ajang UFC 261, Jumat (23/4/2021). (TWITTER.COM/UFC)

"Inilah perbedaan antara saya dan orang lain, saya percaya padanya, saya hidup bersamanya, saya bernafas dengannya, saya mati bersamanya, saya bertarung dengannya."

"Kamaru Usman adalah orang istimewa dalam hidup saya," tuturnya menambahkan.

Pengalaman Kamaru Usman dengan menjalani banyak street fight alias petarung jalannan membuat Canelo Alvarez tidak ada apa-apanya.

"Berapa banyak duel jalanan yang pernah saya dan Kamaru ikuti? Kami telah melakoni banyak duel jalanan, dan saya harus percaya padanya," kata Ali Abdelaziz.

"Saya percaya Kamaru bisa mengalahkan siapa pun," imbuhnya.

Baca Juga: Kerap Serukan Comeback, Eks Jagoan 2 Divisi Sadar Diri Tak Bisa Balik ke UFC

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P