Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persib vs Persebaya - Winger Timnas Indonesia Paling Banyak Cetak Gol ke Gawang Bajol Ijo

By Metta Rahma Melati - Sabtu, 19 Maret 2022 | 09:40 WIB
Mohammed Rashid, Bruno Cantanhede, Ezra Walian, Persib Bandung vs Arema FC (PT LIB)

Laga tersebut dimenangkan Persib dengan skor 4-1.

Dua gol Febri Hariyadi dicetak pada menit ke-31 dan 84.

Sementara dua gol lainnya dicetak oleh Achmad Jufriyanto (40') dan Kevin van Kippersluis pada menit ke-60.

Baca Juga: Tak Ada Perubahan Venue Leg Pertama dan Kedua dari Duel Chelsea Vs Madrid

Preview Persib vs Persebaya

Persib Bandung saat ini berada di posisi kedua klasemen sementara dengan 66 poin dari 31 pertandingan.

Persib masih berpeluang juara jika memenangkan pertandingan melawan Perebaya.

Selain itu dengan kemenangan tidak ada lagi tim di bawahnya yang bisa menyalip posisi kedua.

Jika mengamankan posisi kedua, Persib mengunci tiket untuk kompetisi level Asia.

Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts memastikan semua pemain akan bekerja keras untuk mengamankan poin.