Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Aji Santoso pun bersyukur dengan keputusannya merekrut Taisei Marukawa, lantaran dirinya masuk dalam jajaran top skor tim musim ini meski bukan seorang striker.
"Alhamdulillah Marukawa bisa saya katakan menjadi salah satu bintang paling moncer di musim ini, dengan posisi dia yang bukan striker, masuk dalam jajaran top skorer, ini luar biasa," tegas Aji Santoso.