Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: MotoGP Indonesia 2022 Berakhir Deja Vu, Diplopia Marc Marquez Kumat Lagi
Namun Javier Roca menegaskan apabila target Persik di dua laga sisa masih berupa kemenangan.
"Setelah mendapatkan target mungkin intensitas pemain secara konsentrasi berkurang," kata Javier Roca, dilansir BolaSport.com dari Tribun Jatim.
"Namun sebenarnya kami kita tidak menyerah."
"Target sapu bersih tiga poin tetap jadi tujuan di setiap pertandingan," ujarnya.
Sementara itu untuk sekarang Persik Kediri menempati peringkat 11 di klasemen Liga 1 2021-2022 dengan 38 poin.
Javier Roca mengincar poin dari Bali United agar bisa memenuhi target baru Persik yakni mengakhiri musim dengan finis 10 besar.
Baca Juga: Ini Aturan-aturan Ketat Kim Pan-gon Sejak Tangani Timnas Malaysia