Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Namun, posisi ini masih bisa berubah karena Liga 1 masih menyisakan dua laga.
Baca Juga: Swiss Open 2022 - Jumpai Jonatan, Tunggal Putra Malaysia Ingin Balas 'Dendam'
Ilija Spasojevic, menegaskan jika gelar top scorer bukan menjadi tergetnya.
Menurutnya, membawa Bali United meraih juara adalah hal utama.
Apalagi, jika berhasil juara makan tim Serdadu Tridatu sukses mencetak sejarah yakni sebagai tim yang juara selama dua musim.
Sebelumnya, Bali United menjadi kampiun pada Liga 1 2019.
“Incaran saya adalah gelar juara bersama Bali United."
"Kami bisa menjadi tim pertama di sepak bola Indonesia yang berhasil back-to-back juara," kata Ilija Spasojevic dilansir BolaSport.com dari laman resmi klub.
Baca Juga: Mario Kempes Sebut Messi Tidak Akan Diterima Jika Balik ke Barcelona
Spaso menilai jika top scorer menjadi bonus.