Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Alhasil, Mutiara Hitam berhasil memecah kebuntuan pada menit ke-22 berkat gol Yohanes Pahabol.
Meski berbadan mungil, Pahabol mampu menyundul bola kiriman Takuya Matsunaga masuk ke gawang PSIS.
10 menit jelang turun minum, tempo permainan mulai meninggi dan tak jerang kedua tim membuat pelanggaran.
Pada menit 42, Pahabol melakukan tendangan plesing yang mengarah ke sudut pojok atas gawang PSIS.
Dia nyaris mencetak gol kedua untuk Persipura tapi sepakannya mampu dijangkau Joko Ribowo.
Memasuki babak kedua, Persipura yang sudah unggul 1-0 tak membuat mereka berpuas diri.
Anak asuh Angel Alfredo Vera tetap menjaga intensitas serangan demi memperlebar keunggulan.
Baca Juga: Aji Santoso Tegaskan Tak Ada Rekayasa, Persebaya Siap Kubur Mimpi Juara Bali United
Pada menit 50, Persipura kembali berhasil menjebol gawang PSIS Semarang.